@ arkhe:
Seperti pertanyaan Anda sebelumnya (6 Desember 2015), jawaban saya tetap, dari segi keamanan lebih baik di broker yang sudah teregulasi oleh regulator yang kredibel (CFTC, NFA, FCA dsb). Seperti diketahui broker Tickmill yang dulunya bernama Admiral Markets ini memperoleh regulasi dari otoritas jasa keuangan (FSA) dari negara Seychelles. Selain itu cara depositnya bisa dengan cara titip bayar atau menggunakan jasa dari pihak ke 3.
Tetapi kalau untuk dana sekitar 10 juta (Rupiah) saya kira masih aman. Anda juga bisa baca testimoni dari mereka yang trading di Tickmill di link berikut.